Pendirian apotek tidak bisa disamakan dengan bisnis retail umum lainnya.  Sebab apotek merupakan sektor usaha dengan risiko tinggi dan diatur oleh banyak peraturan perundangan-undagan. Disini akan dibahas hal apa saja yang perlu disiapkan terkait dengan Pendirian Apotek termasuk dalam Perizinan Apotek sesuai dengan peraturan yang berlaku.

 

Pendirian Apotek

Tips Menentukan Lokasi yang Strategis untuk Pendirian Apotek

Temukan tips menentukan lokasi strategis apotek agar bisnis Anda berkembang pesat! Pelajari faktor penting yang memengaruhi kesuksesan apotek.
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
2 min read

Berbagai Sumber Modal Untuk Membangun Bisnis Apotek

Apotek menjadi salah satu bisnis yang sudah banyak diminati oleh para pebisnis termasuk juga para Apoteker. Hal ini dikarenakan prospek yang...
Lena Tiara Sany, S.Farm
2 min read

Tips Membuat Perencanaan Persediaan untuk Apotek Baru

Perencanaan persediaan merupakan hal yang krusial di apotek karena akan menentukan kecukupan dan ketepatan stok di apotek. Perencanaan produk bertujuan untuk...
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
2 min read

Ini Dia! Sarana dan Prasarana yang Harus Ada di Apotek

Temukan sarana dan prasarana wajib apotek yang harus dipenuhi sesuai dengan peraturan, termasuk ruang pelayanan, penyimpanan obat, hingga sistem sanitasi.
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
3 min read

Tips Mengurus Perizinan Apotek dengan Sistem OSS RBA

​Tips mengurus perizinan apotek melalui sistem OSS RBA untuk memperoleh Surat Izin Apotek (SIA) dengan efisien dan sesuai regulasi. ​
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
2 min read

Persiapan Awal Memulai Bisnis Apotek

Untuk memulai bisnis apotek, pelajari hal-hal berikut agar persiapan matang dan Anda lebih siap membangun bisnis
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
3 min read

Hal yang Perlu Disiapkan Sebelum Membuka Bisnis Apotek

Siapkan segala kebutuhan sebelum membuka bisnis apotek agar sukses dan sesuai regulasi. Simak panduan lengkap untuk memulai apotek yang optimal!
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
1 min read
bisnis apotek

Tips Membuka Apotek untuk Pemula

Dari beberapa jenis bisnis yang ada, salah satu bisnis yang jarang disadari sebagai suatu bisnis yang prospeknya positif adalah apotek. Hal...
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
2 min read
Apotek era digital

Simak! Alur Perizinan Apotek Terbaru

Ingin membuka apotek, tapi bingung bagaimana ya alur perizinan apotek yang terbaru? Hal apa saja yang harus dilakukan sebagai langkah awal...
apt. Nurul Ayesya, S.Farm
42 sec read